Sunday, 14 April 2013

Gembira nya belajar mengutak-ngatik HTML dsn CSS

3 bulan ini saya banyak belajar tentang apa itu HTML dan CSS, saya mendapatkan pelajaran ini karena saya senang mengutak-ngatik template blog saya,sehingga secara tidak langsung saya belajar juga tentang HTML dan CSS.

Ternyata sangat menyenagkan sekali. Sampai-sampai saya lupa waktu karenanya.
Dari sini saya mulai mempunyai satu keinginan lagi yaitu kursu / belajar tentang HTML dan CSS pada ahlinya,karena mungkin bahasa program ini akan sangat berguna sekali untuk kehidupan,seperti pembuatan software misalnya.

Tapi yang saya bingungkan adalah saya belum bisa berbahasa inggris. Sedangkan bahasa pemrograman kan menggunakan bahasa inggris. Tak ada bahasa indonesia didalamnya.

Sampai sekarang keinginan saya untuk kursus / les bahas inggris belum juga kesampaian. Kapan ya ?
Saya tunggu waktu yang tepat saja lah. Untuk sekarang mungkin belum waktunya

Related Posts:

  • Ciut Mungkin ada yang salah pada diri ini ,rasanya setelah saya mencari tahu tentang sesuatu yang mengganjal pada diri saya malah sekarang semakin mengganjal saja. Entah tahu kenapa,rasanya dilecehkan,meskipun hal yang diingink… Read More
  • Posting Posting ? Posting ? Posting ? Dan posting ! Idea ?. Dimana idea ? Memang idea itu susah dikeluarkan,susah juga kalau ditunggu,entah kapan datangnya kalau idea kita tunggu terus. Huaaahh ini menjadi sebuah tantangan… Read More
  • Ada apa dengan vivalog ? Hm,kebingungan melanda fikiran saya. Saya bingung ada apa dengan vivalog. Setau saya vivalog kan sebuah alat yang luamayan bermanfaat juga untuk naikin trafik pengunjung ke blog kita,lumayan lah. Tapi saya bingung,ketika sa… Read More
  • Modus Penipuan Pagi. Posting pagi hari,lumayan karena lagi gak ada kegiatan apa pun pagi hari ini. Hahaha,dari gambar diatas kalian pasti sudah tahu apa yang akan bdi ceritakan kali ini. Ya,modus penipuan melalui Mesin ATM. Ini pe… Read More
  • Salahkan mencari informasi ? Woy,bagi informasinya dong kata si pria,tapi si wanita menolak dan bilang,itu kan punya. Semuanya pun jadi berantakan,dan akhirnya si profesor datang dan memberikan solusi nya,hey hey jangan bertengkar. Tak baik. Ra… Read More

0 comments:

Post a Comment